Pekanbaru – Senin 21 Januari 2019, Komunitas Sahabat Pelangi Indonesia berkunjung ke Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Pekanbaru dalam rangka kerjasama dengan Dispusip Kota Pekanbaru. Komunitas Sahabat Pelangi Indonesia adalah suatu organisasi yang berdiri karena adanya rasa solidaritas yang tinggi & keberpihakan pada Hak Anak . Sahabat Pelangi Indonesia mengunjungi DISPUSIP untuk membuka wacana program pengembangan literasi khususnya pada anak-anak yang dikelola oleh Komunitas Peduli Anak Sahabat Pelangi. Mensinergikan program yang telah dilakukan Dinas Perpustakaan Umum Kota Pekanbaru dengan program-program Sahabat Pelangi.
Kunjungan Komunitas Sahabat Pelangi ke Dispusip Kota Pekanbaru diwakili Oleh :
1. Ismael Bramarya, A.Md (Executive Manager)
2. Dira Septiani, S.Psi (Program Manager)
3. Ria Gramt, SE
4. Andri Teguh Winata S.Sos
Alamat Sahabat Pelangi Indonesia di Pekanbaru beralamat :
Secretariat : Jl.Sawi No.68 Perum.Arengka Indah. Kel.Delima Kec.Tampan Kota Pekanbaru.
#AyoMembaca #BukuPerpustakaanUmumKotaPekanbaru #DispusipPekanbaru #Dispusip #Pekanbaru #AyoKePerpustakaan
#AyoJagaArsip #TertibArsip #perpustakaan #pustaka #pustakawan #arsip#dokumen #library #librarian #book #archive #history
#bandarayamelayu #bandarserimelayu #kenaliperpustakaankotapekanbaru #smartcity
#SalamLiterasi
#SalamSmart
BACA & PINJAM >>> GRATISSS
Yuuuk kunjungi,..
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Pekanbaru
Jl. Dr. Sutomo No. 1 Pekanbaru.
Telpon : (0761) 859318
Email : bpadkotapekanbaru@gmail.com
Website : https://www.bpa.pekanbaru.go.id
Twitter : https://twitter.com/dpkpekanbaru
Facebook : https://www.facebook.com/DpkPekanbaru
Instagram : https://www.instagram.com/ipekanbaru.id
-SALAM SMART-