Membaca Nyaring atau disebut juga World Read Aloud Day dilakukan di 173 negara serentak hari ini, 1 Februari 2021.
Membaca nyaring bukan berarti membaca dengan berteriak ❌. Seorang praktisi literasi Kristin O’Keefe menuturkan bahwa saat kecil, Ibunya membacakan dengan lantang 🗣 buku Maurice Sendak yang berjudul “Where the Wild Things Are”. Momen ini menjadi hal yang tak pernah terlupakan oleh O’Keefe selama hidupnya✨
Hari Membaca Nyaring Internasional
